Tarif Telkom Speedy Terbaru

Telkom selalu berusaha untuk terus meningkatkan kualitas layanannya dalam meningkatkan daya saing di lingkup penyedia koneksi Internet, dimana saat ini selain ISP yang semakin menjamur, di ikuti juga dengan semakin murahnya internet yang ditawarkan oleh jaringan operator seluler.

Dalam hal ini Telkom sering kali memberikan telkom speedy promo berupa promo biaya pendaftaran, pemberian modem speedy gratis hingga penambahan bandwidth tanpa biaya tambahan bagi pelanggan yang terhitung lama. Sehingga dapat menjaga kepercayaan pelanggan agar tetap setia menggunakan internet speedy.

Bacaan Lainnya
Biaya Pemasangan dan Berlangganan Speedy Telkom - fjb.kaskus.co.id
Biaya Pemasangan dan Speedy Telkom – fjb.kaskus.co.id

Paket Telkom Speedy baru-baru ini memperbaiki sistem paket internetnya dengan membuat 7 macam paket internet speedy berdasarkan kecepatan , mulai dari kecepatan 512Kb/s hingga kecepatan 20Mb/s dengan harga yang bervariasi. Anda juga dapat sekalian berlangganan tv kabel dari U see TV dengan menambah 40 ribu dari harga normal paket speedy.

Paket tersebut merupakan paket speedy terbaru yang bisa sekaligus berlangganan tv telkom yang disebut dengan nama UseeTV yaitu dengan memilih paket STAR, jika untuk rumahan atau kantor kecil cukup gunakan paket Star 1Mbps dengan tarif Rp 395.000/bulan untuk internet unlimited,  gratis untuk panggilan lokal dan total 25 Channel TV kabel, untuk paket 512Kbps maka akan dibatasi kecepatan internetnya karena dihitung berdasarkan kuota.

Paket diatas merupakan paket reguler nasional, namun untuk beberapa wilayah yang memiliki jaringan terbatas atau untuk keperluan bisnis yang membutuhkan koneksi internet berkecepatan maka tarif yang diberlakukan tetap tarif lama.

Paket speedy lama secara umum dibagi menjadi dua paket yaitu Paket Reguler dan Paket Gold. Paket Reguler Speedy juga dibagi menjadi dua pilihan paket tergantung Area yang tersedia layanan multispeed yaitu paket speedy multispeed dan paket speedy non multispeed (Berlaku untuk pelanggan lama atau pelanggan baru diwilayah belum tersedia paket multispeed).

Berikut adalah beberapa pilihan paket speedy Multispeed :

No. Jenis Paket Tarif Registrasi (Rp) Tarif Bulanan (Rp)  Kuota
1. 384 Kb/s  

 

75.000,-

195.000 Unlimited

(fair usage 3GB)

2. 512 Kb/s 295.000
3. 1 Mb/s 645.000  

Unlimited

4. 2 Mb/s 995.000
5. 3 Mb/s 1.695.000

 

Sedangkan Berikut ini adalah beberapa pilihan paket speedy non-Multispeed yang tersedia :

 

No.

Jenis Paket

Kecepatan

Tarif Registrasi (Rp)

Tarif Bulanan (Rp)

Kuota

Tarif Rata-rata (Rp)

1. Time Based  

 

1 Mb/s

 

 

75.000

200.000 50 jam 750/30 menit
2. Personal 1 GB 500 /Mb
3. Professiona 400.000 3 GB
4. Unlimited (Office) 750.000 Unlimited
5. Unlimited (Warnet) 2.500.000

 

Lihat juga: Layanan indiHome dari Telkom

Pos terkait