Biaya S2 UI (Universitas Indonesia) TA 2023/2024

Siapa sih yang tak kenal dengan Universitas Indonesia? UI, demikian kampus ini kerap disebut, adalah salah satu perguruan ternama yang memiliki jenjang pendidikan mulai dari D3, S1, S2, hingga S3. Bagi Anda yang sudah selesai kuliah jenjang sarjana atau S1 dan ingin melanjutkan kuliah ke jenjang S2 atau magister di UI, Anda perlu membayar biaya pendidikan sesuai dengan program studi yang Anda tempuh.

biaya, kuliah, maksi, ui, magister, akuntansi, profesi, pendidikan, akuntan, universitas, indonesia, 2018, simak, gel, 1, 2, operasional, dana, pengembangan, studi, pendidikan, program, jadwal, pendaftaran, ppak
kampus Universitas Indonesia (instagram: @daneenegh)

Profil Universitas Indonesia

UI adalah sebuah bergengsi di Indonesia yang telah didirikan sejak tahun 1849 silam. Universitas ini memiliki dua kampus yang berlokasi di Depok dan Salemba. Saat ini, UI dianggap menjadi salah satu perguruan tinggi terkemuka di Indonesia bersama Universitas Gadjah Mada (UGM) dan Institut (ITB).

Bacaan Lainnya

Secara resmi memulai kegiatannya pada 2 Februari 1950 dengan presiden (saat ini disebut rektor) pertamanya Ir. R.M. Pandji Soerachman Tjokroadisoerjo. Kantor Presiden Universiteit Indonesia mula-mula berkedudukan di Jakarta, tepatnya di gedung Fakultas Kedokteran di Jl. Salemba Raya No. 6, kemudian dipindahkan ke salah satu bekas pabrik madat di Jl. Salemba Raya No. 4, Jakarta. Tanggal 2 Februari 1950 kemudian dijadikan hari kelahiran Universitas Indonesia.[1]

Ada banyak program studi yang ditawarkan di UI. Dilansir dari Wikipedia, hingga kini UI memiliki 14 fakultas, 2 sekolah pascasarjana, dan 1 program vokasi yang menjalani seluruh kegiatan pengajaran, pendidikan, dan penelitian. Setiap fakultas dan sekolah memiliki departemen, pusat penelitian, dan pusat ventura, dipimpin oleh satu dekan dan dibantu oleh dua wakil dekan.

Biaya S2 UI TA 2023/2024

Program Magister (S2) Jenjang BOP/TF UP/AF
Fakultas Kedokteran
a. Semua Prodi Peminatan Reguler (WNI) 16.500.000 21.120.000
Khusus 23.400.000 26.400.000
WNA 62.040.000 54.120.000
b. Kedokteran Kerja Reguler (WNI) 16.500.000 21.120.000
Khusus 19.800.000 26.400.000
Fakultas Kedokteran Gigi
a. Ilmu Kedokteran Gigi Dasar Reguler (WNI) 12.500.000 35.000.000
WNA 47.000.000 68.000.000
b. Ilmu Kedokteran Gigi Komunitas Reguler (WNI) 12.500.000 35.000.000
Khusus 15.000.000 35.000.000
WNA 35.000.000 50.000.000
Fakultas Matematika dan IPA Reguler (WNI) 15.000.000 20.000.000
Khusus 17.500.000 20.000.000
Riset 15.000.000 20.000.000
WNA 40.000.000 40.000.000
Fakultas Teknik
a. Semua Peminatan Reguler (WNI) 15.000.000 20.000.000
Khusus 20.000.000 30.000.000
WNA 35.000.000 30.000.000
b. Manajemen Integritas Material Reguler (WNI) 20.000.000 30.000.000
c. Teknik Sistem Energi Reguler (WNI) 20.000.000 30.000.000
Fakultas Hukum
a. Ilmu Hukum Reguler (WNI) 15.000.000 17.500.000
Khusus 16.000.000 19.000.000
WNA 43.000.0000 30.000.000
b. Kenotariatan Reguler (WNI) 16.000.000 17.500.000
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
a. Ilmu Ekonomi (PPIE) Reguler (WNI) 17.000.000 9.000.000
B. Inggris / DD 17.000.000 26.000.000
WNA 41.000.000 14.000.000
b. Perencanaan dan Kebijakan Publik (MPKP) Reguler (WNI) 18.000.000 13.000.000
Khusus 18.000.000 13.000.000
B. Inggris 21.000.000 19.000.000
WNA 41.000.000 14.000.000
c. Pascasarjana Ilmu Manajemen (PPIM) Reguler (WNI) 21.000.000 10.000.000
Khusus 25.000.000 10.000.000
WNA 41.000.000 14.000.000
d. Manajemen
– Manajemen Reguler (WNI) 31.000.000 9.000.000
Khusus 26.500.000 9.000.000
WNA 41.000.000 15.000.000
-MM-MBI Khusus 65.150.000 25.000.000
e. Pascasarjana Ilmu Akuntansi (PPIA) Reguler (WNI) 16.000.000 10.000.000
Khusus 20.000.000 10.000.000
WNA 41.000.000 14.000.000
f. Magister Akuntansi (MAKSI) Reguler (WNI) 25.000.000 10.000.000
Khusus 22.000.000 10.000.000
WNA 41.000.000 14.000.000
g. MAKSI-PPAk Dual Program Reguler (WNI) 16.000.000 8.000.000
Khusus 12.000.000 8.000.000
h. Magister Ekonomi Kependudukan dan Ketenagakerjaan (MEKK) Reguler (WNI) 15.000.000 9.000.000
Fakultas Ilmu Pengetahuan
a. Semua Peminatan Reguler (WNI) 14.000.000 16.000.000
WNA 51.500.000 34.000.000
Fakultas Psikologi
a. Ilmu Psikologi (Psikologi Science) Reguler (WNI) 17.000.000 14.000.000
Khusus 20.000.000 28.000.000
WNA 40.000.000 47.000.000
b. Psikologi Profesi Reguler (WNI) 20.000.000 17.000.000
Khusus 22.500.000 28.000.000
WNA 42.500.000 47.000.000
c. Psikologi Terapan Reguler (WNI) 17.500.000 17.000.000
Khusus 20.000.000 28.000.000
WNA 40.000.000 47.000.000
Fakultas Ilmu Sosial dan Politik
a. Sosiologi Reguler (WNI) 17.000.000 15.000.000
Khusus 17.000.000 15.000.000
WNA 40.000.000 27.000.000
b. Ilmu Kesejahteraan Sosial Reguler (WNI) 17.000.000 15.000.000
WNA 40.000.000 27.000.000
c. Ilmu Hubungan Internasional Reguler (WNI) 18.000.000 12.000.000
WNA 40.000.000 27.000.000
d. Ilmu Politik Reguler (WNI) 17.000.000 15.000.000
WNA 40.000.000 27.000.000
e. Kriminologi Reguler (WNI) 17.000.000 15.000.000
WNA 40.000.000 27.000.000
f. Antropologi Reguler (WNI) 17.000.000 9.000.000
WNA 40.000.000 27.000.000
g. Ilmu Komunikasi Reguler (WNI) 17.000.000 15.000.000
Khusus 21.000.000 15.000.000
WNA 40.000.000 27.000.000
Fakultas Kesehatan Masyarakat
a. Ilmu Kesehatan Masyarakat (IKM) Reguler (WNI) 14.000.000 23.000.000
b. Keselamatan dan Kesehatan kerja (K3) Reguler (WNI) 15.000.000 23.000.000
c. Kajian Administrasi Rumah Sakit (KARS) Reguler (WNI) 15.000.000 23.000.000
d. Seluruh Peminatan/Prodi (IKM, K3 dan KARS) WNA 35.000.000 30.000.000
e. Epidemiologi Peminatan Komunitas dan Klinik Reguler (WNI) 14.000.000 23.000.000
f. Epidemiologi Peminatan Epidemiologi Lapangan/FETP Reguler (WNI) 24.000.000 23.000.000
g. Epidemiologi Peminatan Epidemiologi Lapangan/FETP WNA 45.000.000 30.000.000
Fakultas Ilmu Komputer
a. Ilmu Komputer Reguler (WNI) 16.000.000 17.000.000
Khusus / Kerjasama 19.000.000 17.000.000
b. Teknologi Informasi Reguler (WNI) 20.000.000 17.000.000
Khusus / Kerjasama 23.000.000 17.000.000
Fakultas Ilmu Keperawatan Reguler (WNI) 16.000.000 20.000.000
Fakultas Farmasi
a. Semua Program Studi / Peminatan Reguler (WNI) 15.000.000 25.000.000
WNA 40.000.000 70.000.000
Sekolah Ilmu Lingkungan
a. Semua Program Studi / Peminatan Reguler (WNI) 15.000.000 15.000.000
Khusus 20.000.000 15.000.000
WNA 35.000.000 25.000.000
Riset 25.000.000 25.000.000
Sekolah Stratejik dan Global
a. Semua program Studi / Peminatan Reguler (WNI) 13.000.000 15.000.000
Khusus 19.000.000 15.000.000
WNA 35.000.000 25.000.000
Riset 20.000.000 20.000.000
b. Ekonomi dan Keuangan Syariah Reguler (WNI) 14.000.000 15.000.000
Khusus 20.000.000 20.000.000
WNA 35.000.000 25.000.000
Riset 20.000.000 20.000.000
Fakultas Ilmu Administrasi
a. Kebijakan Publik dan Governansi Reguler (WNI) 20.000.000 20.000.000
WNA 30.000.000 30.000.000
b. Ilmu Administrasi Reguler (WNI) 20.000.000 20.000.000
Double Degree / WNA 30.000.000 30.000.000
  • BOP/TF = Biaya Operasional Pendidikan/Tuition Fee (dibayarkan per semester).
  • UP/AF = Uang Pangkal/Admission Fee (dibayarkan saat semester 1).
  • Semua biaya dalam nominal rupiah.
  • Biaya pendaftaran sebesar Rp1.300.000, sedikit naik dari tahun lalu yang sebesar Rp1.200.000.

Informasi biaya S2 UI di atas kami rangkum langsung dari situs resmi kampus yang bersangkutan. Perlu Anda catat bahwa biaya tersebut tidak mengikat dan dapat berubah sewaktu-waktu. Apabila Anda memerlukan informasi lebih lengkap, Anda dapat datang ke Kantor Penerimaan Mahasiswa Baru UI, Gedung PMB UI (ex.BNI) Samping Balai Sidang UI, Kampus UI Depok atau menghubungi (021) 78849129, 7864126, dan 78849104.

Mahasiswa S2 UI (Universitas Indonesia) - (edukasi.okezone.com)
Mahasiswa S2 UI (Universitas Indonesia) – (edukasi.okezone.com)

(Panca)

[1] Rahmawan, Putra A. 2015. 100% Persen Pasti Lulus SIMAK UI 2015: Sebuah Buku yang akan Membantumu Masuk dan Kuliah di Universitas Negeri, Lulus Penyaringan dan Tes Masuk dengan Mudah (Ed. Rifky F). Jakarta: Lembar Langit Indonesia.

Pos terkait