Info Lengkap Daftar Harga Menu Yamie Panda

Sajian mi alias mie memang begitu disukai oleh berbagai kalangan. Tak heran jika kemudian restoran Yamie Panda yang berasal dari Jogja berhasil mengembangkan bisnisnya dengan pesat. Melalui menu aneka mi dan dimsum dengan harga relatif terjangkau, Yamie Panda berhasil meraup banyak pembeli. Bahkan, hingga kini outlet Yamie Panda tersebar di Kota , Semarang, dan juga Jakarta.

Yamie Panda (sumber: shopee)
Yamie Panda (sumber: shopee)

Tentang Yamie Panda

Yamie Panda ini awalnya bisa berdiri karena gagasan dari keluarga yang ingin mengembangkan suatu inovasi berupa yamie yang dapat dinikmati oleh seluruh kalangan masyarakat. Hal ini dikarenakan yamie biasanya terbuat atau terdiri dari bahan-bahan yang bisa dikatakan non halal.

Bacaan Lainnya

Kemudian muncul ide untuk membuat yamie yang terbuat dari bahan-bahan yang halal sehingga seluruh masyarakat dapat mencicipi masakan tersebut. Konsep dari rumah makan ini sendiri mengambil dari tema china yang identik dengan warna merah, sehingga dapat dilihat dari setiap cabang Yamie Panda menggunakan warna merah sebagai dekorasi rumah makan, kemudian juga terdapat lampion di dalam rumah makan. Karena negara China identik dengan panda, maka tercetuslahyamie dengan maskot panda itu sendiri.

Yamie Panda ini sendiri tidak hanya mengeluarkan yamie dengan dan manis saja, Yamie Panda ini juga mengeluarkan rasa lainnya seperti blackpepper dan teriyaki, serta berbagai macam jenis dimsum.[1] Berikut informasi harga menu Yamie Panda.

Harga Menu Yamie Panda

Menu Yamie PandaHarga (Rp)
Spesial SKW Style Asin/Manis27.273
Spesial JKT Style Asin/Manis25.455
Spesial Yamie Panda Asin ManisS: 30.909 / K: 34.545
Spesial Yamie Sukiyaki Asin/Manis32.727
Yamie Combo Panda Couple ManisS: 41.818 / K: 47.373
Yamie Combo Panda Couple AsinS: 40.000 / K: 46.455
Yamie Combo Panda Family118.182
Yamie Asin Tapi ManisD: 11.818 / S: 15.455 / K: 19.091
Yamie Asin Tapi Manis Telur19.091
Yamie Asin Ayam JamusS: 20.909 / K: 24.545
Yamie Ayam KungfuS: 19.091 / K: 22.727
Yamie Asin Kriuk19.091
Yamie Asin Angsio Cakar20.909
Yamie Asin Pangsit RebusS: 19.091 / K: 22.727
Yamie Teriyaki Bakso /Pangsit Goreng25.455
Yamie Asin Tahu Bakso20.000
Yamie Asin Bakso KuahS: 19.091 / K: 22.727
Yamie Asin Rica21.818
Yamie Manis Tapi AsinD: 14.545 / S: 18.182 / K: 20.909
Yamie Manis Kriuk20.909
Yamie Manis Ayam KungfuS: 20.909 / K: 23.636
Yamie Manis Tapi Asin Telur20.909
Yamie Manis Pangsit GorengS: 20.909 / K: 24.545
Yamie ManisAngsio Cakar23.636
Yamie Manis Rica23.636
Yamie Manis Ayam JamurS: 22.727 / K: 26.364
Yamie Manis Tahu Bakso21.818
Yamie Manis Bakso GorengS: 20.909 / K: 24.545
Bakso Oriental + Nasi23.636
Bakso Oriental Komplit30.000
Bakso Oriental + Mie23.636
Bakso Oriental + Tahu Bakso23.636
Gyudon28.182
Nasi Ayam Jamur21.818
Nasi5.455
Nasi Ayam Teriyaki23.636
Nasi Ayam Manis18.182
Nasi Ayam Rica19.091
Yamie Polos AsinD: 5.455 / S: 9.091 / K: 12.727
Yamie Polos ManisD: 7.273 / S: 11.818 / K: 15.455
Dragon Ball6.364
Lumpia Sayur6.364
Spring Roll6.364
Samosa6.364
Lumpia Kulit Tahu6.364
Cha Siu Pao10.909
Mini Wonton11.818
Angsio Cakar16.364
Siomay15.455
Hakau15.455
Chikaw15.455
Mantau18.182
Kuo Tie21.818
Money Bag18.182
Choco Oreo22.727
Milo Cheese Tea22.727
Taro Cheese Tea22.727
Cheese Tea22.727
Red Velvet Cheese Tea22.727
Milk Cheese Tea22.727
Tiramisu20.909
Pure Jasmine Tea7.273
Mineral Water7.273
Pure Orange9.091
Teh Kemasan8.182
Lemon Tea10.000
Lychee Tea10.000
Markisa Tea10.000

Informasi harga menu Yamie Panda di atas kami rangkum langsung dari daftar menu Yamie Panda cabang Jogja yang berada di luar mall. Perlu diketahui bahwa harga menu Yamie Panda dapat mengalami perubahan sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan sebelumnya.

Bagi Anda yang tertarik untuk mencicipi kelezatan menu makanan atau minuman yang ada di Yamie Panda, Anda bisa langsung mengunjungi outlet atau chapter terdekat yang berada di wilayah Yogyakarta, Semarang, atau Jakarta. Tersedia juga produk Yamie Panda frozen (beku) yang bisa dipesan lewat marketplace dengan harga kisaran Rp10 ribu sampai Rp26 ribuan per porsi. Selain dine-in (makan di tempat), Anda juga bisa memesan Yamie Panda melalui ojol (ojek online) favorit Anda.

[1]Palupi, WE. . Strategi Promosi Yamie Panda Dalam Meningkatkan Jumlah Konsumen Bulan Januari-Maret 2017 [Skripsi]. Yogyakarta: Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *